Horeee! Event
kali ini sukses besar! Penasaran nggak sama eventnya??? Oke! Nama event kemarin
adalah CRESCENTA! Creation and Competition Science and Technology in
Aplication. CRESCENTA adalah event tahunan kita yang berisi perlombaan science
and technology bagi adik – adik SMP/MTs
Sederajat. Nah CRESCENTA tahun ini diadakan se- Jateng dan DIY.Pada acara CRESCENTA
tahun ini, kakak – kakak panitia mengangkat tema “Science of Today is Technology
for Tomorrow”.
Lomba Mading |
Nah, pada acara
CRESCENTA kemaarin,ada 8 perlombaan. yaitu: Science game competition, LCC,
Teknologi Tepat Guna, Pidato B. Arab, Pidato B. Inggris, Desain Grafis, Mading
3D dan Ranking 1. Acara Crescenta tahun ini, alhamdulillah dapet peserta
kurang lebih 350 dari berbagai sekolah di Jateng dan DIY. Dan total hadiah
acara CRESCENTA kemarin yaitu 17 Juta Rupiah! Greget banget kan!
Yang menarik pada
acara CRESCENTA adalah, saat pemukaan acara menampilkan tarian saman
yang merupakan tarian tradisional dari aceh. Dan saat penutupan ada penampilan
taekwondo dance oleh team taekwondo MAN 1 Surakarta.
Selain
lomba-lomba di event ini ada pameran teknologi oleh siswa-siswi Boarding School
nih, yang membantu siswa untuk lebih mengenal tantang sains. Ada 5 pameran waktu itu
pokoknya keren lah!
Nah pada
CRESCENTA tahun ini yang menjadi juara umum adalah MTs 1 Surakarta yang
manyabetnya dari pemenang tahun lalu yaitu SMP 1 Surakarta.
MTs 1 Surakarta menjadi juara umum |
Tidak ada komentar:
Posting Komentar